Membangun Sikap Sopan Santun Pada Anak Usia Dini

Authors

  • Aulia Az-Zahra Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Mulawarman, Indonesia
  • Heny Irliany Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Mulawarman, Indonesia
  • Syarifah Zafira Zain Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Mulawarman, Indonesia
  • Ime Nur Azzahra Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Mulawarman, Indonesia
  • Seviana Andriani Mening Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Mulawarman, Indonesia
  • Diya Fatihah Zahra Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Mulawarman, Indonesia
  • Febry Maghfirah Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Mulawarman, Indonesia
  • Tri Wahyuningsih Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Mulawarman, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/aulad.v8i2.912

Keywords:

Sopan santun, Anak usia dini , Pendidikan anak usia dini

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan sikap sopan santun pada anak yang berhubungan dengan lingkungan sosial terdekat anak. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif, dengan pendekatan studi kasus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa anak-anak dapat menunjukkan sikap menghormati orang yang lebih tua, mengucapkan kata-kata seperti maaf, tolong, dan permisi, serta memberikan salam saat bertemu dengan guru. Hal ini terkait dengan menggunakan media pembelajaran interaktif, seperti video animasi serta keterlibatan guru sebagai pemberi kegiatan edukatif dapat membangun sikap menghormati orang tua dan berkata santun.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Afifah, N., Djazilan, S., Ghufron, S., & Akhwani. (2023). Implementasi Budaya 5-S (Senyum, Salam, Sapa, Sopan, Santun) dan Metode Guru dalam Membiasakannya Pada Siswa Sekolah Dasar. JISHUM : Jurnal Ilmu Sosial Dan Humaniora, 1(4), 1049–1062. https://doi.org/10.57248/jishum.v1i4.250

Aini, Q. (2019). Pengembangan Karakter Sopan Santun Melalui Kegiatan Bermain Peran Pada Anak Usia Dini Di Tk Adirasa Jumiang. Islamic EduKids, 1(2), 41–48. https://doi.org/10.20414/iek.v1i2.1699

Audine, N., Sulistianah, S., Dewantari, T., & Tohir, A. (2023). Peran Guru Dalam Menanamkan Perilaku Sopan Santun Pada Anak Usia Dini di TK Amarta Tani Bandar Lampung. Jurnal Multidisiplin Dehasen (MUDE), 2(4), 689–692. https://doi.org/10.37676/mude.v2i4.4735

Fahlevia, R., Jannahb, F., & Sari, R. (2020). Jurnal Moral Kemasyarakatan. Moral Kemasyarakatan, 5(2), 68–74.

Fitri, M., & Na’imah, N. (2020). Faktor Yang Mempengaruhi Perkembangan Moral Pada Anak Usia Dini. Al-Athfaal: Jurnal Ilmiah Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 1–15. https://doi.org/10.24042/ajipaud.v3i1.6500

Karakter, P., Melalui, R., Senyum, P., & Usia, A. (2022). Jurnal asghar. 2, 12–25.

Maksum, K. (2018). 841-3000-2-Pb. IX(2), 90–97.

Maruf, A., Sufyan Sauri, A., & Huda, H. (2022). Teori dan Desain Kurikulum Pendidikan Di SD-SMP-SMA di Era Globalisasi. Educational Journal of Islamic Management, 1(2), 92–101. https://doi.org/10.47709/ejim.v1i2.1222

Muzakki, J. A. (2020). Peningkatan Sikap Sopan Santun Melalui Media Audio Visual Kartun. AL-TARBIYAH: Jurnal Pendidikan (The Educational Journal), 30(1), 22. https://doi.org/10.24235/ath.v30i1.6415

Najwa Nurfajriah, Nursifa Faujiah, & Imam Tabroni. (2020). Penerapan sikap sopan santun kepada siswa di mda al-idris. Lebah, 13(2), 60–65. https://doi.org/10.35335/lebah.v13i2.60

Natanti, S. E., Pratiwi, I. A., & Fardani, M. A. (2023). Nilai Karakter Sopan Santun Dalam Pembiasaan Berbahasa Jawa Anak Usia Sekolah Dasar di Lingkungan Keluarga. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 9(2), 554–559. https://doi.org/10.31949/educatio.v9i2.4712

Nuraini, R. A., Asrin, A., & Jiwandono, I. S. (2021). Hubungan Pemahaman Nilai-Nilai Pancasila Pada Pembelajaran Ppkn Dengan Karakter Siswa Kelas V Sdn Gugus V Ampenan. Jurnal Ilmiah Pendas: Primary Education Journal, 2(1), 19–26. https://doi.org/10.29303/pendas.v2i1.97

Oktaviani, P., & Wibowo, devi vionitta. (2022). Peran Guru Pendidikan Agama Islam Dan Budi. Tarbiya Islamica, 10(1), 11–19.

Perdana, A. A., & Pratiwi, I. A. (2024). Peran Guru Dalam Menanamkan Sikap Sopan Santun Siswa Dalam Berinteraksi Sosial Di Sdn 2 Mayonglor. Jurnal Prasasti Ilmu, 3(2), 46–52. https://doi.org/10.24176/jpi.v3i2.8642

Pertiwi, H. (2020). Menumbuhkan Sikap Sopan Santun Dalam Kehidupan Sehari – Hari Melalui Layanan Klasikal Bimbingan Dan Konseling Kelas Xi Sma Negeri 3 Sukadana. Jurnal Inovasi Bimbingan Dan Konseling, 2(2), 65–69. https://doi.org/10.30872/ibk.v2i2.652

Prihatmojo, A., & Badawi, B. (2020). Pendidikan Karakter di Sekolah Dasar Mencegah Degradasi Moral di Era 4.0. DWIJA CENDEKIA: Jurnal Riset Pedagogik, 4(1), 142. https://doi.org/10.20961/jdc.v4i1.41129

Purba, C. D., Pirandy, G., Ilmu, S., Sosial, K., Utara, U. S., Ilmu, F., Purba, C. D., & Pirandy, G. (2024). Menanamkan Etika dengan Membentuk Anak Berkepribadian Melalui Sopan Santun. 25–30.

Purba, M., Syahrial, S., & Fauziddin, M. (2020). Menanamkan Moral Sejak Dini Melalui Buku Bergambar Pilar Karakter Sopan Santun Pada Anak Usia Dini Di Desa Gerbang Sari, Kecamatan Tapung Hilir Kabupaten Kampar. Journal on Teacher Education, 2(1), 146–155. https://doi.org/10.31004/jote.v2i1.1140

Pustikasari, A. W. (2020). Analisis Dampak Pembiasaan Pagi Hari terhadap Karakter Sopan Santun di SDN Manisrejo. Prosiding Konferensi Ilmiah Dasar, 2, 264–276. http://prosiding.unipma.ac.id/index.php/KID

Putri, R. A., Pratiwi, I. A., & Kuryanto, M. S. (2022). Problematika Guru Dalam Program Pembiasaan Karakter Sopan Santun Siswa Sekolah Dasar. P2M STKIP Siliwangi, 9(1), 33–42. https://doi.org/10.22460/p2m.v9i1.3054

Putrihapsari, R., & Dimyati, D. (2021). Penanaman Sikap Sopan Santun dalam Budaya Jawa pada Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 2059–2070. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.1022

Rahmat, S. P. N., Simatupang, G. R. L. L., & Albertus, H. (2019). Musik Metal dan Nilai Religius Islam: Tinjauan Estetika Musik Bermuatan Islami dalam Penampilan Purgatory. Resital: Jurnal Seni Pertunjukan, 18(3), 133–143. https://doi.org/10.24821/resital.v18i3.3338

Risanti Rachmawati, F., Yusuf Muslihin, H., & Studi PGPAUD UPI Kampus Tasikmalaya, P. (2022). Penanaman Sikap Sopan Santun Anak Usia Dini Melalui Pola Asuh Keluarga. Jurnal PAUD Agapedia, 6(2), 175–181. https://doi.org/https://doi.org/10.17509/jpa.v6i2.52011

Rohani, Rahayu, Y., & Yuliananingsih, M. (2018). Peran Guru Pendidikan Kewarganegaraan Dalam Menanamkan Nilai Sopan Santun. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 2(1), 319–329. https://journal.ikippgriptk.ac.id/index.php/kewarganegaraan/article/view/319-329

Santoso, G., Rahmawati, P., Murod, M., & Setiyaningsih, D. (2023). Hubungan Lingkungan Sekolah dengan Karakter Sopan Santun Siswa. Jurnal Pendidikan Transformatif (Jupetra), 02(01), 91–99. https://jupetra.org/index.php/jpt/article/view/131/36

Setyarum, A., Aulia, H. R., Nurmalisa, D., & Dewi, D. P. (2022). Pelatihan Metode Role Playing dalam Pengembangan Karakter Sopan Santun pada Anak Usia Dini bagi Guru PAUD POS Melati Kuripan Lor. Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia, 2(3), 863–870. https://doi.org/10.54082/jamsi.340

Setyawan, A., Sidhartani, S., & Putri, M. T. G. (2023). Edukasi Etika bagi Anak melalui Perancangan Buku Cergam Adat Unggah-Ungguh dalam Budaya Jawa. Cipta, 2(1), 52–60. https://doi.org/10.30998/cipta.v2i1.2014

Sihombing, R. A., Hutagalung, J. F., & Lukitoyo, P. S. (2021). Pemahaman dan Pembinaan Norma Sopan Santun Melalui PPKn Pada Anak Sekolah GBI Sukma Medan. Jurnal Kewarganegaraan, 18(1), 37. https://doi.org/10.24114/jk.v18i1.20869

Stephanus Turibius Rahmat. (2019). Pola Asuh Yang Efektif Untuk Mendidik Anak Di Era Digital. Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan Missio, 10(2), 143–161. https://doi.org/10.36928/jpkm.v10i2.166

Sugiyanto, S., Rizki, M., & Mashar, H. M. (2024). Pengaruh Edukasi dengan Media Video Animasi ”Jajanan Sehat” terhadap Pengetahuan dan Sikap Anak Usia Sekolah di Kota Palangka Raya. Ghidza: Jurnal Gizi Dan Kesehatan, 8(1), 1–5. https://doi.org/10.22487/ghidza.v8i1.741

Utomo, R. O., Hasanah, M., & Maryaeni, M. (2020). Telaah Nilai Toleransi Sosial Dalam Novel Karya Ahmad Tohari. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 5(6), 792. https://doi.org/10.17977/jptpp.v5i6.13620

Wahyudi, D., & Arsana, I. M. (2014). Kecamatan Galis Kabupaten Pamekasan Didik Wahyudi I Made Arsana. Jurnal Kajian Moral, 1, 290–304.

Wheeler, D. (2023). Film. The Bloomsbury Handbook of the Spanish Civil War, 7(2), 425–444. https://doi.org/10.5040/9781350230439.ch-23

Yudhiarti, N. P., Milasari, D. E., & Ngawi, T. (2023). Peran guru dalam menanamkan perilaku sopan santun di tk islam pas assakiinah mantingan ngawi. 2(3).

Yulizha, A. F., Zahroh, L., Priyatno, H., Karlina, K., & Widowati, A. (2023). Peran Tri Pusat Pendidikan dalam Upaya Mengatasi Rendahnya Rasa Hormat Kepada Orang Tua dan Guru di Era Globalisasi. Jurnal Basicedu, 7(6), 3524–3534. https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i6.6441

Downloads

Published

11-05-2025

How to Cite

Az-Zahra, A., Irliany, H., Zain, S. Z., Azzahra, I. N., Mening, S. A., Zahra, D. F., … Wahyuningsih, T. (2025). Membangun Sikap Sopan Santun Pada Anak Usia Dini. Aulad: Journal on Early Childhood, 8(2), 669–677. https://doi.org/10.31004/aulad.v8i2.912

Issue

Section

Research Articles

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.